MANFAAT AIR KELAPA UNTUK TUBUH

Manfaat air kelapa muda untuk tubuh dan kesehatan

minuman air kelapa saat panas terik benar benar minuman yang pas untuk melegakan tenggorokan karena itu air kelapa yang cocok untuk dikonsumsi saat sedang beraktifikas berat dan banyak mengeluarkan keringat selain itu juga kelapa muda mempunyai manfaat bagi kesehatan tubuh ,berikut manfaat air kelapa muda

1.mengatasi masalah pencernaan

manfaat air kelapa di katakan para ahli mampu menjadi obat semua penyakit yang berhubungan dengan pencernaan biasanya gangguan pencernaan cacingan,infeksikandung kemih dan gangguan ginjal
air kelapa bermanfata saat kita terkena diare karena dapat mengganti cairan yang hilang

air kelapa mengandung klorida dan natrium yang rendah serta tinggi asam amino dan gula

ini adalah komposisi cairan seimbang minuman yang dapat mencegah dehidrasi yang mungkin saja terjadi akibat gangguan pencernaan

2.mencegah penyakit ginjal

minuman bayak mengandung air baik bagi kesehatan ginjal.jika air putih dapat mendukung fungsi ginjal meminum air kelapa ternyata lebih berkhasiat

perlu kita ketahui bila batu ginjal terbentuk ketika asam folat kalsium dan komponen lain mengendap sehingga menjadi kristal yang terbawa kedalam urine

penelitian yang dilakukan kepada tikus menunjukan air kelapa bisa mencegah terbentuknya kristal yang menempel pada ginjal

hal ini terjadi dikarenakan air kelapa mampu meminimalisirkan radikal bebas yang terjadi akibat tinggi nya kadar asam folat di urine

3.mendukung fungsi organ

kandungan gizi pada air kelapa memiliki manfaat kerja organ
pada tubuh .
terbukti air kelapa ialah sumber utama arginin (asam amino) yang mampu membantu mengatasi stres saat kita berolahraga
dasarnya asam amino membantu tubuh membentuk protein sehingga berkhasiat untuk regenerasi sel pada organ tubuh

4.menghalang radikal bebas

selama proses metabolisme tubuh kita dapat menghasilkan sel berbahaya yaitu radikal bebas ,produksi sel tersebut dapat meningkat di saat tubuh sedang mengalami stres ataupun sakit

di saat tubuh terlalu banyak mengandung radikal bebas tubuh dapat mengalami kondisi stres oksidatif yang menyebabkan kerusakan pada sel kesahatan

penelitian menemukan bila antioksidan yang terkandung dalam air kelapa dapat bermanfaat untuk meredakan efek stres oksidatif sehingga dapat menangkal zat radikal yang berbahaya